Mau Masak Dengan Kompor Listrik? Jangan Sampai Salah Beli Alat Masak Ya

25 November 2022

Energi listrik telah menjadi trend saat ini, selain ramah lingkungan, kompor listrik di klaim lebih hemat dibanding kompor konvensional, namun banyak para ibu dirumah sebagian masih memakai kompor konvensional, dan tidak sedikit pula yang sudah beralih ke kompor listrik/induksi.

 

Bagi para ibu yang sudah memakai kompor listrik atau baru beralih memakai kompor listrik, sudah tahu belum kalau tidak semua alat masak bisa digunakan di kompor listrik? nah disini Mindo(mimin komodo) mau jelasin nih beberapa alat masak yang cocok buat kompor listrik, yuk disimak agar tidak salah beli : 

 

1. Stainless Steel

 

Bahan stainless steel sangat cocok dan sangat di anjurkan digunakan di kompor listrik, selain bahannya yang kuat, selain kuat dan bagus stainless juga dikenal karena proses penghantar panasnya yang relatif stabil dan cepat.

 

2. Alas Datar

 

Selain berbahan stainless, alat masak yang digunakan di kompor listrik pun harus memiliki alas yang datar.

 

Sekarang sudah tahu kan alat masak apa yang cocok untuk kompor listrik? dan tanpa kalian sadari alat masak yang kalian cari ada disini semua loh! Iyah disini di Komodo semua alat masak yang kalian butuhkan tersedia, dengan bahan stainless steel yang cocok kalian gunakan di kompor induksi/listrik maupun konvensional, dan mudah di dapatkan, karena sudah tersedia di berbagai toko alat masak yang ada di kota kalian, dan bisa di cari juga di berbagai marketplace .

Artikel Terkait Lainnya

Pentingnya Alat Masak dalam Mempengaruhi Hasil Akhir Masakan

11 April 2024

Memasak bukan hanya tentang mengikuti resep dan mencampurkan bahan-bahan. Peralatan masak yang anda

Lihat Selanjutnya

Bingung Pilih Hampers Lebaran? Simak Tips Ini!

04 April 2024

Memberikan hampers menjadi salah satu tradisi untuk berbagi kebahagiaan di momen spesial ini. Namun,

Lihat Selanjutnya

Trik Memasak Besar untuk Lebaran agar Tetap Enak

28 Maret 2024

Lebaran identik dengan hidangan lezat yang dinikmati bersama keluarga dan orang terkasih. Memasak da

Lihat Selanjutnya

5 Alasan Mengapa Alat Masak Stainless Lebih Baik dari Jenis Lainnya

16 Maret 2024

Salah satu pertimbangan penting saat memilih alat masak adalah bahan pembuatannya. Alasan utamanya a

Lihat Selanjutnya

Tips Masak Sahur Sat-Set Cepat dan Praktis

08 Maret 2024

Sahur adalah waktu penting selama bulan Ramadan, di mana umat Muslim bersiap untuk menjalani puasa s

Lihat Selanjutnya