Tips Memilih Alat Masak Untuk Dapur Baru

09 Juni 2022

Pindah ke rumah baru, tentu tidak hanya memikirkan furniture beserta tata letaknya, saat pindah ke rumah baru dengan dapur juga baru dan masih kosong, tentu kita harus mempersiapkan peralatan masaknya juga, namun banyaknya alat dapur, sering membuat kita bingung, mana yang harus dimiliki terlebih dahulu.

Apalagi buat para ibu yang baru belajar memasak, tentu tidak semua alat masak harus kita beli, anda harus membeli alat masak yang sering digunakan terlebih dahulu, dan ini tipsnya biar ga bingung milih alat masak buat dapur baru kalian.

 

1. Membeli Wajan/Kuali/Penggorengan

Peralatan masak pertama yang wajib kamu miliki adalah Wajan/Kuali, selain digunakan untuk menggoreng tentu bisa juga untuk menumis dan membuat makanan yang serba digoreng lainnya, jadi alat masak yang wajib pertama kamu beli adalah Wajan/Kuali.

 

2. Panci

Panci menjadi peralatan masak terpenting kedua setelah wajan/kuali, panci digunakan untuk makanan berkuah, seperti merebus makanan, memasak air, dan masih banyak fungsi lainnya, jenisnya pun beragam ukuran.

 

3. Irus & Sodet

Peralatan masak yang ketiga adalah Sodet/Irus/Spatula yang wajib kalian miliki, fungsinya untuk mengaduk masakan kalian saat menggoreng makanan, jenisnya pun berbagai macam, pilih Sodet/Irus/Spatula yang terbuat dari bahan stainless steel, selain awet bahan stainless terbukti aman dan Food Grade untuk alat masak.

 

4. Pisau Dapur

Pisau dapur berperan penting dalam memasak, untuk memotong bahan makanan, maka pisau dapur menjadi alat masak yang wajib buat dapur barumu.

 

5. Tutup Sayur

Setelah memasak dan sajikan di meja makan, maka kalian perlu juga beli tutup sayur untuk menutupi makanan yang sudah dimasak, agar makanan tetap higienis dan bersih.


 

Nah itu adalah peralatan masak yang wajib kalian beli untuk dapur baru kalian, alat masak selebihnya bisa menyusul, tergantung kebutuhan masing-masing, eitss, tapi tenang di www.nagakomodo.co.id/produk lengkap kok, untuk memenuhi kebutuhan masakmu dirumah.

Artikel Terkait Lainnya

Waspada! Bahaya Menggunakan Alat Masak Tanpa SNI

25 Juli 2024

Apa Itu SNI? Sebelum membahas lebih jauh, mari kita pahami terlebih dahulu apa itu SNI. SNI adalah s

Lihat Selanjutnya

Masak Saat Situasi Genting, Pilihlah Alat Masak yang Tahan Banting!

16 Juli 2024

Sebagai ibu, kita selalu ingin memberikan yang terbaik untuk keluarga. Termasuk dalam hal makanan, k

Lihat Selanjutnya

Awas Talenan Plastikmu Berpotensi Menyebarkan Mikroplastik!

04 Juli 2024

Di dapur, talenan merupakan perkakas penting untuk memotong dan menyiapkan bahan makanan. Tapi, tahu

Lihat Selanjutnya

Waspada Bahaya BPA! Pada Alat Makan

19 Juni 2024

Demi memilih yang lebih praktis, banyak dari kita yang memilih alat makan plastik. Tapi tahukah anda

Lihat Selanjutnya

Rahasia Memasak Daging Kurban Tanpa Bau Prengus

08 Juni 2024

Idul Adha merupakan momen istimewa bagi umat Islam, di mana rasa syukur dan kebersamaan dirayakan de

Lihat Selanjutnya