DKI Jakarta Melarang Penggunaan Kantong Plastik Di Swalayan & Pasar Berikut Dampak Buruk Plastik Bagi Kesehatan.

04 Juli 2020

 

 Walaupun kantong plastik standar yang umumnya berbahan polyethylene tidak dapat mengalami biodegradasi, namun sebenarnya pada plastik dapat terjadi fotodegradasi, yakni menjadi rapuh dan terpecah-pecah bila terkena pancaran ultraviolet dari sinar matahari.

Tapi tentu saja, diperlukan waktu yang lama bagi matahari untuk melakukan ‘keajaiban’ ini, sehingga para pakar memperkirakan setidaknya dibutuhkan waktu selama 500 tahun hingga 1.000 tahun untuk terjadinya penguraian.

Plastik, dengan bahan-bahan beracun yang terkandung di dalamnya, dapat menimbulkan masalah bagi kesehatan maupun lingkungan. Dampaknya yang serius bila masuk ke dalam tubuh dapat memicu terjadinya:

 

 

    -Kanker.

   - Endometriosis.

   - Kerusakan saraf.

    -Disrupsi endokrin.

   - Cacat lahir.

    -Kelainan perkembangan anak.

    -Gangguan kesuburan.

    -Gangguan organ reproduksi.

   - Kerusakan sistem imun.

    -Asma.

-Kerusakan organ multipel.

kisspng-vector-graphics-earth-electricity-energy-conservat-warsztat-steam-green-garbage-burning-facillity-5b633228f01b29.2593877715332275609835

 

Bagi lingkungan, plastik dapat menimbulkan pencemaran, baik di tanah, air, maupun udara. Di tanah plastik dapat menghalangi peresapan air dan sinar matahari, sehingga mengurangi kesuburan tanah dan dapat menyebabkan banjir.

Yuk kita jaga lingkungan dan kesehatan dengan mengurangi penggunaan plastik dan beralih ke produk ramah lingkungan.

 

 

 

 

Sumber : www.cnnindonesia.com

Artikel Terkait Lainnya

Pentingnya Alat Masak dalam Mempengaruhi Hasil Akhir Masakan

11 April 2024

Memasak bukan hanya tentang mengikuti resep dan mencampurkan bahan-bahan. Peralatan masak yang anda

Lihat Selanjutnya

Bingung Pilih Hampers Lebaran? Simak Tips Ini!

04 April 2024

Memberikan hampers menjadi salah satu tradisi untuk berbagi kebahagiaan di momen spesial ini. Namun,

Lihat Selanjutnya

Trik Memasak Besar untuk Lebaran agar Tetap Enak

28 Maret 2024

Lebaran identik dengan hidangan lezat yang dinikmati bersama keluarga dan orang terkasih. Memasak da

Lihat Selanjutnya

5 Alasan Mengapa Alat Masak Stainless Lebih Baik dari Jenis Lainnya

16 Maret 2024

Salah satu pertimbangan penting saat memilih alat masak adalah bahan pembuatannya. Alasan utamanya a

Lihat Selanjutnya

Tips Masak Sahur Sat-Set Cepat dan Praktis

08 Maret 2024

Sahur adalah waktu penting selama bulan Ramadan, di mana umat Muslim bersiap untuk menjalani puasa s

Lihat Selanjutnya